Kamis, 07 Februari 2008

9. Informasi Pelatihan / Training Informations

Kamis, 21 Februari 2008


"SERTIFIKAT PELATIHAN INTERNET SUDAH JADI, TETAPI SALAH ........."








Di sebelah ini kami perlihatkan contoh sertifikat yang salah.

Mohon maaf ya ...., kelalaian ini disebabkan oleh Pihak PT. Telkom, bukan dari pihak MGMP.







PELATIHAN INTERNET UNTUK GURU IPA KOTA SEMARANG
A. LATAR BELAKANG
Mengingat semakin cepatnya perkembangan teknologi informasi maka MGMP IPA Kota Semarang sudah mempersiapkan sebuah situs : www.mgmpipakotasemarang.blogspot.com. Kehadiran situs ini diharapkan bisa lebih mengefektifkan penyampaian informasi mengenai kegiatan-kegiatan pendidikan khususnya yang berkaitan dengan mata pelajaran IPA.Fakta yang ada menunjukkan bahwa masih banyak guru yang belum bisa memanfaatkan Teknologi Informasi ini. Oleh karena itu dipandang perlu untuk mengadakan Pelatihan Internet khususnya bagi guru IPA.
B. DASARProgram Kerja MGMP IPA Kota Semarang tahun 2007 / 2008.
C. TUJUANProgram peningkatan SDM guru IPA melalui Pelatihan Internet bertujuan :
memberikan ketrampilan kepada guru untuk bisa memanfaatkan Teknologi Internet guna mengakses semua informasi khususnya yang berkaitan dengan pelajaran IPAmeningkatkan peran setiap guru sehingga situs www.mgmpipakotasemarang.blogspot.com akan semakin berkembang dengan memuat banyak informasi mengenai pendidikan IPA di Kota Semarang.

Kegiatan Pelatihan Internet ini akan dilaksanakan dengan jadwal sebagai berikut :
Angkatan pertama ( sub rayon 1,2 dan 5 )
Hari/tanggal : Senin, 10 Desember 2007
Tempat : Aula SMP 9, Semarango Pukul : 12.00 – 16.00

Angkatan kedua( sub rayon 3, 4, 6 )
Hari/tanggal : Selasa, 11 Desember 2007
Tempat : Aula SMP 21, Semarang
Pukul : 12.00 – 16.00

Angkatan ketiga ( sub rayon 7 dan 8 )
Hari/tanggal : Rabu, 12 Desember 2007
Tempat : Aula SMP 26, Semarang
Pukul : 12.00 – 16.00

D. SYARAT PENDAFTARAN :
Karena tempat yang sangat terbatas, maka untuk Pelatihan kali ini, setiap sekolah dimohon untuk mengirimkan guru tidak lebih dari satu guru.Pendaftaran bisa dilakukan di tempat terdekat dari sekolah Anda dan contact Person nya adalah sebagai berikut :
Pendaftaran paling lambat tanggal 3 Desember 2007
kepada :Latif Masjkuri, SPd ( 081325655742 )SMP Negeri 25,
SemarangSudarman Rianto, SPd, S.Kom (085866486202)SMP Negeri 37, Semarang
Heru Murdjono, SPd (08157706002)SMP Negeri 20, Semarang
Arba’ a I N, SPd (081575458666)SMP Negeri 9, Semarang
Atiek Hendriyani, SPd (08156520416) SMP Negeri 21, Semarang
Abdul Rozaq, SPd (085640588188)SMP Negeri 7, Semarang
Imam Budi Hartanto, SPd (024-70380857)SMP Negeri 36, Semarang
Dra Dyah Purwaningrum (085641195658)SMP Negeri 2, Semarang
Drs. supatno (081325699221)SMP Negeri 16, Semarang

Pada saat pendaftaran dimohon untuk segera melengkapi pasfoto ukuran 3 x 4 cm2 sebanyak 2 lembar dan biaya kontribusi sebesar Rp. 30.000,-
E. SUSUNAN PENGURUS
1. Pelindung :Ketua MKKS SMP Kota Semarang
2. PenanggungjawabErna Listyati, S.Pd
3. KetuaLatif Masjkuri, S.Pd
4. Wakil KetuaSudarman Rianto, S.Pd, S.Kom
5. SekretarisDrs. Supatno
6. Wakil SekretarisHeru Murdjono, S.Pd
7. BendaharaArba’a Insani Nurani, S.Pd
8. Anggota
1. Dra. Dyah Purwaningrum
2. Imam Budi Hartanto, S.Pd
3. Atiek Hendiyani, S.Pd
4. Abdul Rozaq, S.Pd